J. L. de Fretes
1 Indah, nama-Nya Yesus Tuhanku, indah, dan ajaib s'gala karya-Nya, Indah, bagi hidupku! Kini 'ku milik-Nya sampai s'lamanya!
2 Mulia, s'gala kasih-Nya padaku, mulia, kes'lamatan-Nya bagiku, Mulia, pertolongan-Nya bagi yang berdosa, diriku juga!
3 Syukur, Ia mau jadi Tuhanku, syukur, mau pula jadi Sah'batku; Syukur, bagi cinta-Nya yang tidak terhingga, bagiku juga!