William Howard Doane
1 Ingat s'lalu nama Tuhan di dalam kesusahan, sebab Ia menjanjikan segala pertolongan.
Ingatlah nama-Nya, Juru S'lamat yang kuasa, ingatlah nama- Nya, Juru S'lamat yang kuasa.
2 Ingat s'lalu nama Tuhan di dalam pencobaan, Ia 'kan memb'ri kekuatan dan memb'ri kemenangan.
3 Ingat s'lalu nama Tuhan, ingat kecintaan-Nya; Ia tidak melupakan umat-Nya yang setia.