Nyanyian 33

Mari Bersama Memuji, Dengan M'laikat Tuhan

Hallelujah to The Lamb

Anon

1 Mari bersama memuji, dengan m'laikat Tuhan; Ribuan lidah mereka satu kesukaan.

Haleluya! Pujilah! Tuhan mati ganti kita; Haleluya! Haleluya! Haleluya! Amin.

2 Yesus patut akan t'rima hormat dan pujian; Kuasa dan pemeintahan pada-Nya dib'rikan.

3 Segala bangsa hendaklah memujikan Dia Yang duduk di atas takhta, puji Domba Allah!

4/4 Do = DDo (asli) = Eb
Allegro Moderato 104

Saved to Serve © 2023 - 2024

BNBK.org adalah Buku Nyanyian Bala Keselamatan online. Dibuat untuk kemajuan musik Bala Keselamatan Indonesia. Dari pemusik, untuk pemusik.

Segera tersedia untuk Web, Android, dan iOS