Nyanyian 141

Kudengar Suara Tuhan Yesus

He Cares For Me

Anon

1 Kudengar suara Tuhan Yesus, kata-Nya: Sandar pada-Ku! Aku tahu Bapaku yang di surga Tetap s'tia selamanya.

Tentu Ia p'liharaku, tentu ia p'liharaku; Kusandar pada Tuhan Yesus Ia tetap p'liharaku.

2 Meskipun gelap di jalanku, jalan di dunia tak tentu Aku tahu, Bapaku yang di surga selalu tinggal setia.

3 Kelak aku akan memandang wajah Tuhanku di surga; Dan di sanalah tempat mulia bagiku t'lah tersedia.

3/4 Do = CDo (asli) = Eb
Moderato 108

Saved to Serve © 2023 - 2024

BNBK.org adalah Buku Nyanyian Bala Keselamatan online. Dibuat untuk kemajuan musik Bala Keselamatan Indonesia. Dari pemusik, untuk pemusik.

Segera tersedia untuk Web, Android, dan iOS