Edward H. Joy
1 Atas salib jiwaku ditebus oleh Tuhan, s'karang seg'nap hidupku pada-Mu'ku serahkan Di jejak-Mu 'ku ikut meskipun b'rat di jalan, kehendak-Mu 'ku turut, cinta-Mu 'ku b'ritakan.
Segenap usiaku, kekuatan dan kasihku tidak s'paruh s'kalian 'ku serah pada Tuhan untuk s'lamanya, untuk s'lamanya.
2 Dunia menolak-Mu, dan membenci sabda-Mu, s'lalu aku memuji cinta dan kuasa-Mu! Tuhan Yesus 'ku cinta, engkaulah Anak Allah! Engkau amat mulia dari s'mua di dunia.
3 S'mua hari, bulan, tahun dan waktuku t'rus lalu serta kesempatan pun berkuranglah bagiku; Sedang s'karang masih t'rang dan rajin 'ku kerja hingga akhir tugasku kupandang Tuhan mulia.