Richard Slatter
1 Tuhan, 'Kau cukup bagiku, sungguhlah 'Kau yang berharga, dan termulia bagiku, lebih dari harta dunia.
Kau cukup bagiku! Kau cukup bagiku! O, Juru S'lamat yang s'tia, ya, Kau cukup bagiku!
2 Tuhan, Kau cukup bagiku, meski jalanku amat g'lap; Kau bintang pengharapanku dan t'rang hidupku yang tetap.
3 K'lak s'mua lenyap bagiku dan dengan maut 'ku bertemu; Tapi 'ku tetap berseru : Tuhan, Kau cukup bagiku.