Anon
1 Darah Yesus yang berkuasa menyucikan hati; Hidup yang d'hulu bernoda, dapat jadi bersih.
Darah-Nya yang berharga, hapuskan s'gala dosa; Darah-Nya yang berkuasa, s'lamatkan manusia.
2 Darah Yesus menaklukkan s'gala kuasa setan; Hati yang t'lah disucikan jadi ka'bah Tuhan.
3 Darah Yesus buka jalan ke surga yang kekal; Yang dis'lamatkan dan menang dapat masuk surga